Hai wanita yang di cermin sana.
Wanita yang mengharapkan dicintai semua orang.
Wanita yang mendambakan punya banyak teman.
Wanita yang ingin jadi terkenal dan dikenal.
Wanita yang secara realistis ingin jd orang kaya
Wanita yang ingin sukses sekarang juga
Wanita yang pd kenyatannya tinggal di dunia fana penuh drama
Hai wanita yang terus menatap cermin
Ternyata wanita ini lebih suka hidup menyendiri
Ternyata wanita ini tidak bisa jd orang kaya tanpa bersusah hati
Ternyata wanita ini msh harus berperang dengan masalah tanpa henti
Wanita yang pd kenyataannya hidup dalam realita tanpa bosan berucap terima kasih
Selamat malam :')
Posted via Blogaway
3 komentar:
puisinya bagus :)
keren ni puisinya, saya cuma bisa bikin puisi pas lagi galau. haha
wow fantastic app you can try PussyCam Apk
Posting Komentar